Contoh soal soal Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti yang sedang Anda baca ini, merupakan bagian ketiga, yang merupakan lanjutan Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda bagian kedua (soal nomor 11-20). Dan pada bagian ketiga ini berisikan materi tentang Jujur.
Baca juga, materi yang sama dalam bentuk essay: Contoh Soal Essay Pendidikan Agama Islam (PAI) SMA Kelas X Semester 1 K13 (Part-3)
Berikut, contoh soal PAI kelas x semester ganjil kurikulum 2013 dan jawabannya, dimulai dari soal nomor 21 sampai dengan 30.
21. Jujur merupakan ciri seorang muslim, sedangkan bohong atau tidak jujur merupakan ciri dari....
a. mu’in
b. muhsin
c. muttaqin
d. munafiq
e. muslimin
Jawaban: d
22. Berikut yang tidak termasuk akhlak terpuji adalah....
a. berbohong
b. jujur
c. percaya diri
d. hidup sederhana
e. rendah hati
Jawaban: a
23. Bersikap apa adanya dinamakan....
a. percaya diri
b. rajin
c. boros
d. hemat
e. jujur
Jawaban: e
24. Orang jujur akan berkata....
a. benar
b. salah
c. seenaknya
d. marah
e. bohong
Jawaban: a
25. Orang yang berbuat jujur perbuatannya selalu...
a. berbalik
c. berliku
c. menyimpang
d. berbelok
e. lurus
Jawaban: e
26. Lawan jujur adalah....
a. riya
b. munafiq
c. dusta
d. khianat
e. rendah diri
Jawaban: c
27. Orang yang suka berbohong termasuk orang....
a. muslim
b. syirik
c. munafiq
d. murtad
e. mu’min
Jawaban: c
28. Mengerjakan tugas tepat waktu disebut....
a. jujur
b. rajin
c. optimis
d. disiplin
e. percaya diri
Jawaban: d
29. Rasulullah SAW. selalu berkata....
a. bohong
b. jujur
c. munafiq
d. dusta
e. menyimpang
Jawaban: b
30. Perilaku baik yang dimiliki manusia disebut....
a. akhlak tercela
b. akhlak terpuji
c. ibadah
d. akhlak khabisah
e. akhlak sayyi’ah
Jawaban: b
Lanjut ke soal nomor 31-40 => Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda (Part-4)
Home /
Bank Soal /
kumpulan soal agama Islam /
Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda (Part-3)
Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda (Part-3)
Posted by
Momod ads.id
at
Oktober 14, 2021
Related : Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda (Part-3)
Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda (Part-9)Soal PG bagian ke-9 tulisan ini, merupakan lanjutan Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 1 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda bagian ke-8 (soal nomor 71-80). Dan pada bagia ...
Contoh Soal PG Bahasa Indonesia K13 Kelas XI Semester 1 Beserta Jawaban Part-7Berisikan materi yang berbeda dengan Contoh Soal PG Bahasa Indonesia K13 Kelas XI Semester 1 Beserta Jawaban bagian ke-6 (soal nomor 51-60), pilihan ganda bagian ke ...
Contoh Soal PG Biologi Peminatan Kelas X Semester 2 K13 Tentang Jamur (Fungi) Beserta JawabanPart-3Contoh Soal PG Biologi Peminatan Kelas X Semester 2 K13 Tentang Jamur (Fungi) Beserta Jawaban Part-3 - Melanjutkan soal PG biologi peminatan kelas 10 semester genap kuri ...
80 Contoh Soal UAS/PAS PAI Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban SMA/MA Lengkap80 Contoh Soal UAS/PAS PAI Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban SMA/MA Lengkap Edisi Revisi - Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Pendidikan Agama Islam ( ...
Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda (Part-5)Berbeda dengan Contoh Soal PAI Kelas 10 Semester 2 Beserta Jawabannya Pilihan Ganda bagian ke-4 (soal nomor 46-60), PG agama Islam dan Budi Pekerti bagian kelima kurik ...
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »